Selasa, 11 Oktober 2016

Souvenir Gelang Komunitas dan Sekolah

Terimakasih sudah mempercayakan produksi gelangnya kepada kami. Terbuat dari karet berkualitas tinggi  gelang langsung pakai motif timbul ini semakin keren saat dipakai. gelang karet menjadi salah satu produk yang sering dipesan karena digemari banyak orang khususnya andak muda. mereka sering menggunakannya sebagai souvenir event, atau souvenir komunitas, dan sekolah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar